Download Software Folder Setting untuk Menghiasi background pada folder

Terkadang banyak orang yang menyukai keindahan. Karena dengan keindahan tersebut mereka bisa terinspirasi maupun termotivasi dan mampu untuk menyalurkan kreatifitas mereka. Sofwtare ini berguna untuk menghiasi folder laptop/komputer anda dengan gambar-gambar yang anda inginkan. Sehingga anda tidak akan bosan dan akan merasa bangga karena memiliki tampilan folder yang berbeda dengan orang kebanyakan.

Cara menggunakannya mudah :
1. Download software ini terlebih dahulu
2. Copy ke beberapa folder yang ingin anda beri layout foto/gambar anda
3. Buka software
4. Klik Change Background
5. Pilih Load Image
6. Pilih file jpg/gambar yang ingin anda jadikan layout background
7. Kemudian OK
Otomatis gambar akan langsung menjadi backgroud

Seperti ini hasilnya :



Nah, mudahkan... anda juga dapat mengganti Icon dengan "change icon" dan mengganti warna teks dengan "change text color" serta mengunci folder rahasia anda dengan "protect folder".
Silahkan di coba...!

Download di sini :

Komentar